Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label proses

POHON JATI DAN SENGON

Tulisan ini bukan untuk merendahkan kedua kayu di atas. Tulisan ini hanya untuk mengambil pelajaran dari keduanya.  Dari kecil sampai saat ini kita mungkin sudah pernah melihat dan bahkan memegang pohon jati. Bagi para pengrajin seni ukir, kayu jati adalah bahan yang sangat unggul dan berkualitas tinggi yang mampu bertahan cukup lama.  Kayu jati bisa dibuat berbagai macam seni ukir, peralatan rumah tangga seperti lemari, dipan, dan berbagai macam peralatan lainnya di rumah-rumah. Dan semua itu awet dan tahan lama.  Tahukah kita bahwa pohon jati untuk mencapai garis tengah yang sama butuh waktu 40 tahun. Ya waktu yang cukup lama dan panjang.  Coba kita bandingkan dengan pohon sengon. Untuk mencapai garis tengah yang sama hanya butuh waktu 6 tahun. Jauh banget perbedaannya. Antara 40 tahun versus 6 tahun. Perbedaan waktu ini sangat jauh sekali tapi coba kita lihat hasilnya. Pohon jati menjadi kayu yang mahal dg kualitas tinggi. Sedang pohon sengon menjadi kayu dg kualitas mur